Tuesday, October 27, 2020

Grouping Object and Simple Auction Project

 Assalamualaikum

Pada kesempatan kali ini, akan dijelaskan contoh source code collection. Adapun kegiatan yang dapat dilakukan oleh Java Collection pada sebuah data seperti pencarian, pengurutan, memasukkan, menghapus. Selain itu ada juga contoh auction system (pelelangan barang) yang sederhana.

GROUPING OBJECT


Array list dengan iterasi while



Array list dengan iterasi for


Array list dengan class



Penggabungan array list



Fungsi remove all pada array list



Fungsi retain all pada array list



Linked list



Hash set



Linked hash set



Hash map



Hash table



AUCTION SYSTEM

Auction class


Bid class


Person class


Lot class


Cara menjalankan program simple auction:

1. Compaile seluruh kelas

2. Membuat object dari kelas Auction dengan klik kanan dan pili new Auction (),di sini Saya beri nama Transaksi1


3. Membuat barang lelang dengan cara mengklik kanan objek lelang, lalu pilih void enterLot() kemudian masukkan nama barang yang akan dilelangkan dengan diberi tanda petik dua. Untuk menampilkannya bisa pilih void showLots()





4. Mendaftarkan nama penawar dengan membuat objek baru di setiap penawar. Caranya dengan klik kanan class Person lalu pilih new Person(). Setelah itu masukkan identitas penawar.





5.Untuk melakukan penawaran, bisa dnegan mengklik kanan objek lelang lalu pilih makeABid() dan masukkan nomor barang yang diinginkan,kode penawar, dan harga tawarannya.




6.Jika plelengan ingin di tutup, maka bisa klik kanan objek lelang lal pilih close(). Pelelangan akan selesai dan akan secraa otomatis menampilkan nama pembeli,nama barang, dan harga yang dibeli


Sekian postingan kali ini. Mohon maaf apabila ada kesalahan. Terima kasih sudah mampir di blog ini. See you next time :)).

No comments:

Post a Comment

TUGAS 1 PEMROGRAMAN WEB - PEMBUATAN WEBSITE PROFIL DIRI

nama    : aristya vika Kelas    : pweb - b NRP        : 05111940000233 Tugas pemograman website kali ini ialah membuat portofolio diri Isi...